Pembuatan Hand Soap Dengan Proses Saponifikasi Dengan Pemurnian Minyak Jelantah Menggunakan Arang Aktif
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah mengetahui formulasi komposisi antara minyak jelantah dan KOH yang mana dari tiga formulasi komposisi yang memiliki daya hambat pertumbuhan bakteri yang bagus di kulit. Pada Proses Pembuatan Hand Soap, menggunakan metode hot process, yang tentunya diawali dengan pemurnian minyak jelantah menggunakan arang aktif. Pengujian daya hambat pertumbuhan bakteri dengan menggunakan cemaran bakteri Staphylococcus Aureus, dan pengujan organoleptik dilakukan dengan cara menggunakan hand soap yang dihasilkan kepada sepuluh koresponden. Hasil yang diapai dalam peneitian ini adalah Hand Soap dengan formulasi 375 gr minyak jelantah dan 125 gr KOH memiliki daya hambat pertumbuhan bakteri di kulit, nyaman digunakan, wangi, dan tidak iritasi.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Adriani, Azmalina; ,Rinaldi; ,Hardiana; ,Suci; ,Mustafa, Irfan, 2020. Formulasi Sabun Cuci Dari Minyak Jelantah Dengan Penambahan Air Asam Sunti, Oceana Biomedicina Journal. 3(1) : 54-65.
Afrozi, Agus Salim; Iswadi, Didik; Nuraeni, Nida; Pratiwi, Gloria Iwing, 2017. Pembuatan Sabun Dari Minyak Jelantah Sawit Dan Ekstraksi Daun Serai Dengan Metode Semi Pedidihan. Jurnal Ilmiah Teknik Kimia UNPAM, 1(1)
Davis, W W; Stout, T R. 1971. Dise Plate Method of Microbiological Antibiotic Assay. Applied Microbiology, American Society for Microbiology, 22(4) : 659-665. .
Dimpudus, Stefanie Amelia; Yamlean, Paulina V. Y; Yudistira, Adithya, 2017. Formulasi Sediaan Sabun Cair Antiseptik Ekstrak Etanol Bunga Pacar Air (Impatiens balsamina L.) Dan Uji Efektivitasnya Terhadap Bakteri Staphylococcus aureus Secara In Vitro. PHARMACON Jurnal Ilmiah Farmasi UNSRAT, 6(3) : 208-215.
Erviana, Vera Yuli, 2019. Pelatihan Pengolahan Minyak Jelantah Menjadi Sabun Dan Strategi Pemasaran Di Desa Kemiri. Jurnal Pemberdayaan : Publikasi Hasil Pengabdian Masyarakat, 3(1) : 17-22.
Fatimah, Siti; Wardana, Satria Nur, 2019. Kajian Daun Kemangi (Ocimum Bacillium) Sebagai Bacterial Deactivated Agent (BDA) Pada Sintesis Sabun Cair Cuci Tangan Dari Minyak Jelantah. Jurnal Ilmiah Teknosains, V(1) : 51-56.
Gusviputri, Arwinda; P. S, Njoo Meliana; , Aylianawati; Indraswati, Nani, 2013. Pembuatan Sabun Dengan Lidah Buaya (Aloe Vera) Sebagai Antiseptik Alami. Jurnal Widya Teknik, 12(1) : 11-21.
, Lipinwati; Rahman, Ave Olivia; , Primayana, 2018. Perbandingan Efektifitas Cuci Tangan Tujuh Langkah Dengan Air Dan Sabun Cuci Tangan Cair Dalam Menjaga Kebersihan Tangan Pada Mahasiswa/i Pada Fakultas Kedokteran Universitas Jambi. JMJ, 6(2) : 137-145
Lubis, Jeliana ; Mulyati, Meylinda, 2019. Pemanfaatan Minyak Jelantah Jadi Sabun Padat. Jurnal Metris, 20 : 16-20.
Marantika, Ane; Dwihestie, Luluk Khusnul, 2020. The Effect Of Health Counseling On Handwashing Techniquein Primary Schools. Indonesian Journal of Global Health Research, 2(3) : 217-224.
Mardiana, Ummy; Solehah, Via Fauziawati, 2020. Pembuatan Sabun Berbahan Dasar Minyak Jelantah Dengan Penambahan Gel Lidah Buaya Sebagai Antiseptik Alami. Jurnal Kesehatan Bakti Tunas Husada :Jurnal Ilmu Ilmu Keperawatan, Analis Kesehatan dan Farmasi, 20(2) : 252-280.
Mulyani, HRA; Sujarwanta, Agus, 2017. Kualitas Minyak Jelantah Hasil Pemurnian Variasi Absorben Ditinjau Dari Sifat Kimia Minyak. JTPHP Jurnal Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian, 12(2) : 19-29.
Paputungan, Rinto; Nikmatin, Siti; Maddu, Akhiruddin, 2018. Mikrostruktur Arang Aktif Batok Kelapa untuk Pemurnian. JTEP Jurnal Keteknikan Pertanian, 6(1) : 69-74.
Sukawaty, Yullia; Warnida, Husul; Artha, Ananda Verranda, 2016. Formulasi Sediaan Sabun Mandi Padat Ekstrak Etanol Umbi Bawang Tiwai ((Eleutherine bulbosa (Mill.) Urb.). Jurnal Media Farmasi, 13(1) : 14-22.
Sukeksi, Lilis; Sianturi, Meirany; Setiawan, Lionardo, 2018. Pembuatan Sabun Transparan Berbasis Minyak Kelapa Dengan Penambahan Ekstrak Buah Mengkudu (Morinda citrifolia) Sebagai Bahan Antioksidan. Jurnal Teknik Kimia USU, 7(2) : 22-39.
Tanjung, Anasri; Prasetyati, Sukma B; Wardani, Ade Kusuma; Hadi Saputra, Rahmat Surya, 2020. Pengaruh Penambahan Arang Aktif Terhadap Mutu Sabun Mandi Cair Rumput Laut (Gracilaria sp.). PELAGICUS: Jurnal IPTEK Terapan Perikanan dan Kelautan, 1(1) : 31-38.
, Verayana; Paputungan, Mardjan; Iyabu, Hendri, 2018. Pengaruh Aktivator HCl dan H3PO4 terhadap Karakteristik (Morfologi Pori) Arang Aktif Tempurung Kelapa serta Uji Adsorpsi pada Logam Timbal (Pb). Jurnal Entropi, 13(1) : 67-75.
Widyasanti, Asri; Winaya, Adryani Tresna; Rosalinda, S, 2019. Pembuatan Sabun Cair Berbahan Baku Minyak Kelapa Dengan Berbagai Variasi Konsentrasi Ekstrak Teh Putih. Jurnal AGROINTEK, 13(2) : 132-142.
Wijayanti, Hesti; Nora, Harmin; Amelia, Rajihah, 2012. Pemanfaatan Arang Aktif Dari Serbuk Gergaji Kayu Ulin Untuk Meningkatkan Kualitas Minyak Goreng Bekas. Jurnal KONVERSI, 1(1) : 26-32.
Wulandari, Ayu; Bahri, Syaiful; , Mappiratu, 2018. Aktifitas Antibakteri Ekstrak Etanol Sabut Kelapa (Cocos nucifera Linn) Pada Berbagai Tingkat Ketuaan. KOVALEN Jurnal Riset Kimia, 4(3) : 276-284.
DOI: http://dx.doi.org/10.26623/jtphp.v16i2.4549
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Published :
Faculty of Agricultural Technology, Universitas Semarang
Jl.Soekarno-Hatta, Tologosari, Semarang, Indonesia, Telp: 024-6702757, Fax: 024-6702272, e_mail : jurnal_tphp@usm.ac.id.
This is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.