BERBAGAI KONSENTRASI KAPPA KARAGENAN (Kappaphycus alvarezii) TERHADAP SIFAT FISIKOKIMIA, MIKROBIOLOGI DAN ORGANOLEPTIK NUGGET SURIMI ITOYORI
Abstract
Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh konsentrasi kappa karagenan terhadap awal kebusukan melalui sifat fisikokimia dan organoleptik. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap satu faktor dengan 5 perlakuan 4 kali ulangan. Pengamatan meliputi kadar air, total bakteri, awal kebusukan, kekenyalan, dan organoleptik yaitu tekstur. Data dianalisis dengan sidik ragam, dan dilanjutkan uji Beda Nyata Jujur (BNJ) pada taraf 5%. Kosentrasi kappa karagenan pada nugget surimi berpengaruh nyata (F hit > F tabel) pada total bakteri, awal kebusukan, dan organoleptik tekstur, namun tidak berpengaruh nyata (F hit < F tabel) terhadap kadar air dan kekenyalan (TA). Nugget surimi dengan hasil yang terbaik pada perlakuan P4 dengan konsentrasi kappa paragenan 1,5% yaitu kadar air 63,42%, total bakteri 1,6x105 cfu/koloni, awal kebusukan terjadi pada 367,39 menit, kekenyalan 1032,16 gf, dan pengujian organoleptik tekstur nugget surimi dengan nilai tertinggi yaitu 5,9 (sangat kenyal)
Keywords
Full Text:
PDFReferences
AOAC, 1995. Official Methods of Analysis. Association of Official Analytical
Chemists. Benjamin Franklin Station, Washington.
Ciptaning, Nurila Sidi, Esti Widowati, dan Asri Nursiwi. 2014. Pengaruh Penambahan Karagean pada Karakteristik Fisikokimia dan Sensori Fruit Leather Nanas (Ananas Comosus L. Merr.) dan Wortel (Daucus Carota). Fakultas Pertain, Universitas Sebelas Maret, Surakarta.
Fardiaz, S. 1993. Analisis Mikrobiologi Pangan Edisi Pertama. Cetakan Pertama.
Raja Grafindo Persada, Jakarta.
Manyusa, P., P. Aruna., S. Srindhar., J. S. Kumar dan S. Babu. 2010.
Antibacterial Activity and Qualitative Phytochemichal Analysis of Selected
Seaweeds from Gulf of Mannar Region. Jurnal of Experimental Sciences, 1(8)
: 23-26
Nafiah, H., Winarni, dan Eko Budi Susatyo. 2012. Pemanfaatan Karagenan dalamPembuatan Nugget Ikan Cucut. Indonesian Journal of Chemical Science Vol. 1, No. 1,2012. 28-31 [Online]: http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/ijcs.
Prabha, V., D.J. Prakash dan P.N. Sudha. 2013. Analysis of Bioactive Compuonds and Antimicrobial Activity of Marine Algae Kappaphycus alvarezii Using Three Solvent Extract. Internasional Jurnal of Phamaceutical Science and Research, 4(1) : 306-310.
Tejakusuma, Wahyu, Denny Suryanto Sutardjo, Hendronoto A W Lengkey. 2015.
Wiguna, Yudis Tira Arya, Lilis Suryaningsih, Hendronoto A.W. Lengkey. 2015.
Pengaruh Tingkat Penambahan Karagenan terhadap Sifat Fisik dan
Organoleptik Naget Puyuh.
DOI: http://dx.doi.org/10.26623/jtphp.v13i1.2376
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Published :
Faculty of Agricultural Technology, Universitas Semarang
Jl.Soekarno-Hatta, Tologosari, Semarang, Indonesia, Telp: 024-6702757, Fax: 024-6702272, e_mail : jurnal_tphp@usm.ac.id.
This is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.