Kesejahteraan Subjektif dan Burnout pada Perawat Ruang Isolasi Rumah Sakit selama Masa Pandemi COVID-19

Edward Jonathan Morel, Ratriana Yuliastuti Endang Kusumiati

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap hubungan antara kesejahteraan subjektif dan burnout pada perawat yang bekerja pada ruang isolasi COVID-19 RSUD dr. Doris Sylvanus. Sampel dalam penelitian ini merupakan 53 perawat yang bekerja pada ruang isolasi COVID-19 serta diambil dengan teknik sampling total. Teknik pengumpulan data terdiri dari tiga skala psikologi yang mengukur burnout yaitu MBI-HSS serta dua skala terpisah yang mengukur kesejahteraan subjektif seperti SWLS dan SPANE. Hasil uji korelasi pearson menunjukan r = -0,620 (p < 0,05), yang memiliki arti bahwa terdapat hubungan negatif yang signifikan antara kesejahteraan subjektif dengan burnout, dimana semakin tinggi kesejahteraan subjektif maka semakin rendah burnout pada perawat yang bekerja pada ruang isolasi COVID-19, begitu pula dengan sebaliknya. Sumbangan efektif kesejahteraan subjektif sebesar 38,5% memengaruhi burnout serta 61,5% merupakan pengaruh dari variabel-variabel lain.
Kata kunci: Burnout, Kesejahteraan Subjektif, Perawat, Ruang isolasi COVID-19


Full Text:

PDF

References


Adawiyah, R. A. R. (2013). Kecerdasan Emosional, Dukungan Sosial dan Kecenderungan Burnout. Persona: Jurnal Psikologi Indonesia, 2(2), 99-107.

Akhtar, H. (2017, September 01). Mengubah Skor ke Bentuk Skor Standar (Z-Score) dan Skor Terstandar T (T-Score) di SPSS. Diakses dari https://www.semestapsikometrika.com/2017/09/mengubah-skor-ke-bentuk-skor-standar-di.html

Diener, E. (2000). Subjective Well-Being The Science Of Happiness And A Proposal For A National Index. American Psychologist, 55(1), 34 43. doi10.10370003-066x.55.1.34

Diener, E., Emmons, R. A., Larsen, R. J., & Griffin, S. (1985). The Satisfaction With Life Scale. Journal of Personality Assessment, 49(1), 71 75. doi:10.1207/s15327752jpa4901_13

Diener, E., Wirtz, D., Tov, W., Kim-Prieto, C., Choi. D., Oishi, S., & Biswas-Diener, R. (2009). New measures of well-being: Flourishing and positive and negative feelings. Social Indicators Research, 39, 247-266.

Ibtissam, S., Hala, S., Sanaa, S., Hussein, A., & Nabil, D. (2012). Burnout among Lebanese nurses: Psychometric properties of the Maslach burnout inventory-human services survey (MBI-HSS). Health, 4(9), 644-652. http://dx.doi.org/10.4236/health.2012.49101

Maslach, C., & Jackson, S. E. (1981). The measurement of experienced Burnout. Journal of organizational behavior, 2(2), 99-113.

Pavot, W., & Diener, E. (2012). Findings on Subjective Well-Being Applications to Public Policy, Clinical Interventions, and Education. Positive Psychology in Practice, 679 692. doi10.10029780470939338.ch40

Pertiwi, M., Andriany, A. R., & Pratiwi, A. M. A. (2021). Hubungan antara Subjective well-being dengan Burnout pada Tenaga Medis di Masa Pandemi Covid-19. Journal Syntax Idea, 3(4). 857-866.

Prameswari, Y., & Maryana, M. (2021). Subjective Well Being Amongst Health Practitioner: A Paradigm In Pandemic Covid-19. Zona Keperawatan: Program Studi Keperawatan Universitas Batam, 11(1), 16-29.

Purba, J., Yulianto, A., Widyanti, E. (2007). Pengaruh dukungan sosial terhadap burnout pada guru. Jurnal Psikologi, 5(1), 77-87.

Putra, H. A., & Roosandriantini, J. (2021). Ruang Perawatan Isolasi Sebagai Bentuk Ruang Pemisah Pasien Covid-19 Di Rumah Sakit Umum Haji Surabaya. Jurnal Arsitektur dan Perencanaan (JUARA), 4(1), 49-61.

Qu, H. Y., & Wang, C. M. (2015). Study on the relationships between nurses' job burnout and subjective well-being. Chinese Nursing Research, 2(2-3), 61-66.

Sari, C. D. R., & Soetjiningsih, C. H. (2020). Subjective well-being dan perilaku kecanduan online games pada mahasiswa. JURNAL SPIRITS, 11(1), 84-98.

Satgas Penanganan COVID-19. (2021, Agustus). Data Sebaran COVID-19. Diakses dari https://www.covid19.go.id/

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif (ed.2). ALFABETA.

World Health Organization. (2020, Maret). WHO Director-General s opening remarks at the media briefing on COVID-19 - 11 March 2020. Diakses dari https://www.who.int/director general/speeches/detail/who-director-general-s-opening-remarks-at-the-media-briefing-on-COVID-19---11-march-2020.

Yuliana, Y. (2020). Corona virus diseases (Covid-19): Sebuah tinjauan literatur. Wellness And Healthy Magazine, 2(1), 187-192.




DOI: http://dx.doi.org/10.26623/philanthropy.v6i2.4967

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Edward Jonathan Morel

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Philanthropy : Journal of Psychology Published by :
FACULTY OF PSYCHOLOGY
UNIVERSITAS SEMARANG 
Soekarno Hatta Street, Tlogosari Kulon, Pedurungan
Semarang City, Central Java - Indonesia
P-ISSN : 2580-6076
E-ISSN : 2580-8532
Email : filantropi@usm.ac.id
 
  
This work is licensed under a