Raspberry Pi sebagai pengontrol lampu dengan sensor PIR untuk alat peraga praktikum mikrokontroller dan robotika di FTIK USM
DOI:
https://doi.org/10.26623/transformatika.v15i2.765Keywords:
Raspberry pi, python, led, pir sensorAbstract
Raspberry pi adalah sebuah komputer mini, sistem operasi Raspberry bisa bermacam-macam, salah satunya adalah Linux Debian yang telah dipaket minikan. Penenerangan tempat/ruangan dalam pekerjaan merupakan hal penting, dimana dengan adanya penerangan kita bisa melihat kondisi ruangan. Selama ini untuk melakukan penerangan ruangan kita menggunakan saklar On/Off yang dipasang di tembok.
Ruang Lab FTIK menjadi objek penelitian dimana mengunakan perangkat raspberry pi dengan sensor inframerah dan terhubung dengan lampu dimana perangkat PC Mini Raspberry Pi akan menyalakan lampu dalam ruangan hanya pada saat terdeteksi suatu gerakan pada ruang Lab FTIK. Alat peraga ini akan dibangun dengan menggunakan Raspberry Pi sebagai pengendali dan PIR sensor sebagai pendeteksi gerak dan lampu LED sebagai output.
Penelitian ini menggunakan metode pengembangan sistem waterfall, dimana alur penelitian akan mengikuti fase fase yang ada di waterfall. Memudahkan mahasiswa dalam memahami materi matakuliah praktikum mikrokontroller dan robotika melalui perangkat PC mini. Sehingga mahasiswa juga dapat memahami bagaimana otomatisasi rumah sederhana menggunakan PC mini.Tujuan dari penelitian ini adalah menghasilkan suatu alat peraga praktikum untuk matakuliah mikrokontroller dan robotika.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
Transformatika is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.