DETEKSI PLAT NOMOR KENDARAAN BERMOTOR BERDASARKAN AREA PADA IMAGE SEGMENTATION

Authors

  • Nur Wakhidah

DOI:

https://doi.org/10.26623/transformatika.v9i2.58

Keywords:

detection, plat, image, segmentation

Abstract

Sistem perparkiran sudah mulai menggunakan kamera untuk menangkap gambar dari plat nomor kendaraan bermotor. Namun, pengambilan gambar   tersebut hanya sebatas database berupa image saja. Faktor manusia bisa menyebabkan kesalahan pencatatan nomor kendaraan bermotor dan tentu saja hal ini akan mempengaruhi lamanya proses pelayanan dari sistem perparkiran yang ada. Pengenalan pola dapat dimanfaatkan untuk menerapkan identifikasi plat nomor secara otomatis yang sangat berguna bagi kehidupan sehari-hari, misalnya manajemen tempat parkir, monitoring lalu lintas, pengaturan tiket, dan pembayaran jalan tol.

Published

2012-01-07