Penerapan Metode Analytical Hierachy Process (AHP) Untuk Pemilihan Guru Terbaik di Sekolah SD Negeri Periuk 3
DOI:
https://doi.org/10.26623/transformatika.v20i1.5183Keywords:
SPK, pemilihan guru, AHPAbstract
Sekolah perlu melakukan peningkatan kinerja guru dengan mengadakan pemilihan guru terbaik. Karena itu, penelitian ini mengulas sistem pendukung keputusan pemilihan guru terbaik pada SD Negeri Periuk 3 Tangerang. Namun ada permasalahan yang terjadi, antara lain banyaknya jumlah guru sehingga sulit memilih guru terbaik, belum terdapatnya metode yang dipergunakan sebagai pembobotan nilai kriteria, dan juga belum adanya Sistem Pendukung Keputusan (SPK) yang membantu kepala sekolah. Untuk itu, sebagai solusi dari masalah yang ada, diusulkan pembangunan sitem pendukung keputusan pemilihan guru terbaik, supaya hasil yang dicapai semakin objektif dan dapat meningkatkan kualitas mengajar di sekolah. Sistem ini di bangun dengan menerapkan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) juga menggunakan beberapa kriteria untuk menetapkan bobot yaitu nilai kehadiran, nilai kedisiplinan, nilai berpakaian, nilai skill. Selain itu, metode AHP juga dapat memberikan urutan prioritas alternatif. Penelitian ini bertujuan untuk membangun SPK pemilihan guru terbaik yang mempermudah pihak sekolah dalam penentuan guru terbaik serta dapat mengurangi tingkat kesalahan dalam penilaian, dan menghasilkan metode yang tepat untuk pemilihan guru terbaik. Selain itu hasil akhir alternatif guru terbaik yang terpilih, juga dapat menjadi motivasi kepada guru untuk meningkatkan kinerja sehingga menghasilkan kualitas kerja yang baik.
Downloads
Additional Files
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
Transformatika is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.