Perancangan Antarmuka Sistem Pelaporan Kerusakan Gedung Menggunakan Metode Human Centered Design (HCD) Berbasis Mobile dengan Teknologi Hybrid (Studi Kasus : Kampus Notohamidjojo FTI UKSW)
DOI:
https://doi.org/10.26623/transformatika.v18i1.1913Keywords:
HCD, EUCS, Antarmuka, Kerusakan, HybridAbstract
Kampus Notohamidjojo merupakan kampus yang tergolong masih baru yang digunakan oleh Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana. Gedung ini berdiri 3 tahun lalu, meskipun gedung ini masih baru tetapi sudah ada beberapa kerusakan dari infrastruktur, fasilitas laboratorium komputer dan furniture. Pihak yang menangani hal tersebut adalah bagian sarana dan prasarana fakultas. Sarana dan prasarana dari fakultas mengalami kendala ketika melakukan pengelolaan kerusakan yang ada, maka dari itu dengan berkembangnya teknologi yang semakin maju banyak platform yang dapat dimanfaatkan untuk melakukan pengelolaan kerusakan tersebut. Platform yang digunakan yaitu smartphone Android dan website. Perancangan sistem ini menggunakan platform Android untuk melakukan proses pelaporan kerusakan dan website digunakan untuk melakukan manajemen kerusakan. Perancangan ini difokuskan untuk membuat desain antarmuka aplikasi yang user-friendly. Desain yang diterapkan menggunakan metode Human Centered Design (HCD) karena dengan menggunakan metode ini dapat menghasilkan antarmuka yang sesuai dengan kebutuhan pengguna. Perancangan ini juga menggunakan teknologi dari Hybrid yang dimana dengan menggunakan teknologi tersebut sistem ini dapat berjalan di Android dan iOS. Pengujian terhadap antarmuka dilakukan menggunakan metode End User Computing Satisfaction (EUCS) dengan mendapatkan hasil lebih dari 90,0 yang menandakan bahwa perancangan sistem pelaporan kerusakan menggunakan metode HCD dan EUCS ini valid dan mampu untuk memenuhi kebutuhan yang diperlukan dari pihak sarana dan prasarana Fakultas Teknologi Informasi.
References
E. Metzker and M. Offergeld, An Interdisciplinary Approach for Successfully Integrating Human-Centered Design Methods into Development Processes Practiced by Industrial Software Development Organizations, pp. 19 33, 2001.
F. Andriani, Y. T. Mursityo, and H. M. Az-zahra, Perancangan Antarmuka Web Access Dwelling Time Menggunakan Metode Human Centered Design ( HCD ) Pada Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai ( KPPBC ) Tipe Madya Pabean ( TMP ) Tanjung Perak Kota Surabaya, vol. 3, no. 4, pp. 3407 3416, 2019.
D. R. Anggitama, H. Tolle, and H. M. Az-zahra, Evaluasi Dan Perancangan User Interface Untuk Meningkatkan User Experience Menggunakan Metode Human Centered Design Dan Heuristic Evaluation Pada Aplikasi EzyPay, vol. 2, no. 12, pp. 6152 6159, 2018.
N. Setiyawati and S. Teguh Bowo Kesuwo, Pembangunan Aplikasi Pelaporan Kecelakaan Lalu Lintas Berbasis Web Menggunakan Framework Laravel, Assoc. Inf. Syst. Indones., vol. 2, no. 22, pp. 1 10, 2017.
R. Irwandana, A. D. Herlambang, and M. C. Saputra, Evaluasi dan Perbaikan Rancangan Antarmuka Pengguna Situs Web Eventmalang Menggunakan Pendekatan Human Centered Design, vol. 3, no. 2, pp. 1334 1341, 2019.
D. A. Norman, Human-centered design considered harmful, Interactions, vol. 12, no. 4, p. 14, 2005.
R. Harte et al., A Human-Centered Design Methodology to Enhance the Usability, Human Factors, and User Experience of Connected Health Systems: A Three-Phase Methodology, JMIR Hum. Factors, vol. 4, no. 1, p. e8, 2017.
V. N. Firdausy, F. Agus, and I. F. Astuti, Aplikasi Android Hybrid Untuk Pemilihan Lokasi Kuliner, Inform. Mulawarman J. Ilm. Ilmu Komput., vol. 12, no. 1, p. 30, 2018.
S. Alfeno and W. I. Tiana, Aplikasi Mobile Commerce Berbasis Android Pada Distro, vol. 4, no. 2, pp. 169 179.
C. Putnam, E. Rose, E. J. Johnson, and B. Kolko, Adapting User-Centered Design Methods to Design for Diverse Populations, Inf. Technol. Int. Dev., vol. 5, no. 4, pp. 51 74, 2009.
Handhoko. 2020. Wawancara Supervisor di-Kantor Sarana dan Prasarana, FTI227.
FTIUKSW. 2003. Profil FTI UKSW http://fti.uksw.edu/tentang-fti-uksw/profil-fti-uksw.html (diakses pada tanggal 14 Januari 2020)
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
Transformatika is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.