Penerapan Data Mining Dalam Strategi Bisnis Menggunakan Algoritma Apriori

Putri E Bloemhard, Emerensye Sofia Yublina Pandie, Adriana Fanggidae, Nelci Dessy Rumlaklak, Tiwuk Widiastuti, Derwin Rony Sina, Yelly Yosiana Nabuasa

Abstract


Strategi yang diambil dalam mengelola bisnis kuliner sangat penting dalam memenangkan persaingan. Data transaksi penjualan dari Chicken Brotus selama tahun 2016 hingga 2023 memberikan gambaran penting mengenai pengelolaan strategi pemasaran dan manajemen persediaan. Dalam penelitian ini, algoritma Apriori digunakan untuk mencari hubungan antar item penjualan dalam satu dataset. Hasil pengujian terhadap 11.123 record data, dengan kombinasi nilai minimum support 8% dan minimum confidence 25% serta minimum support 10% dan minimum confidence 25%, menghasilkan pola analisis frekuensi dan aturan asosiasi. Analisis menunjukkan bahwa item terlaris adalah es teh jumbo dengan nilai support 46,5%. Selain itu, ditemukan bahwa jika konsumen membeli ayam geprek biasa komplit, maka 63,1% kemungkinan mereka juga akan membeli es teh jumbo. Hasil ini memberikan wawasan berharga bagi Chicken Brotus untuk mengembangkan strategi pemasaran dan pengelolaan persediaan yang lebih efektif dan efisien. Dengan demikian, Chicken Brotus dapat meningkatkan penjualan dan kepuasan pelanggan melalui strategi yang didasarkan pada data yang akurat dan analisis yang mendalam

Keywords


Asosiasi; Algoritma Apriori; Strategi Bisnis; Manajemen Persediaan

References


Mons B, Van Haagen H, Chichester C, Hoen PBT, Den Dunnen JT, Van Ommen G, et al. The value of data. Nat Genet 2011;43:281–3. https://doi.org/10.1038/ng0411-281.

Lim C, Kim KH, Kim MJ, Heo JY, Kim KJ, Maglio PP. From data to value: A nine-factor framework for data-based value creation in information-intensive services. Int J Inf Manage 2018;39:121–35. https://doi.org/10.1016/j.ijinfomgt.2017.12.007.

Tallon PP. Corporate Governance of Big Data: Perspectives on Value, Risk, and Cost. Computer (Long Beach Calif) 2013;46:32–8. https://doi.org/10.1109/MC.2013.155.

Prasetyo A, Musyaffa N, Sastra R, Program ], Sistem S, Akuntansi Bogor I, et al. Implementasi Data Mining Untuk Analisis Data Penjualan Dengan Menggunakan Algoritma Apriori (Studi Kasus Dapoerin’s) 2021;6.

Prasetya T, Yanti JE, Purnamasari AI, Dikananda AR, Nurdiawan O. Analisis Data Transaksi Terhadap Pola Pembelian Konsumen Menggunakan Metode Algoritma Apriori. INFORMATICS FOR EDUCATORS AND PROFESSIONAL : Journal of Informatics 2022;6:43. https://doi.org/10.51211/itbi.v6i1.1688.

Santoso MH. Application of Association Rule Method Using Apriori Algorithm to Find Sales Patterns Case Study of Indomaret Tanjung Anom. Brilliance: Research of Artificial Intelligence 2021;1:54–66. https://doi.org/10.47709/brilliance.v1i2.1228.

Pradhan S, Priya P, Patel G. Product bundling for ‘Efficient’ vs ‘Non-Efficient’ customers: Market Basket Analysis employing Genetic Algorithm. The International Review of Retail, Distribution and Consumer Research 2022;32:293–310. https://doi.org/10.1080/09593969.2022.2047756.

Fournier-Viger P, Wu Y, Dinh D-T, Song W, Lin JC-W. Discovering Periodic High Utility Itemsets in a Discrete Sequence. Periodic Pattern Mining, Singapore: Springer Singapore; 2021, p. 133–51. https://doi.org/10.1007/978-981-16-3964-7_8.

Strategi D, Arnold B, Dewi RS, Wijaya IS, Sugiyanti DF. Dampak E-Commerce Terhadap Perilaku Konsumen 2022;1:56–66.

Purboyo P, Hastutik S, Kusuma GPE, Sudirman A, Sangadji S, Wardana A, et al. Perilaku Konsumen (Tinjauan Konseptuan dan Praktis). Perilaku Konsumen (Tinjauan Konseptuan dan Praktis), Bandung: Center for Open Science; 2021.

Wulandari R, Mursidah I. Pola Pembelian Produk Berdasarkan Association Rule Data Mining. Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Komunikasi STI&K 2019;3.

Tachi E, Andri N&. Penerapan Data Mining Untuk Analisis Daftar Pembelian Konsumen Dengan Menggunakan Algoritma Apriori Pada Transaksi Penjualan Toko Bangunan MDN. vol. 2. 2021.

Harahap PN, Sulindawaty S. Implementasi Data Mining Dalam Memprediksi Transaksi Penjualan Menggunakan Algoritma Apriori (Studi Kasus PT.Arma Anugerah Abadi Cabang Sei Rampah). MATICS 2020;11:46. https://doi.org/10.18860/mat.v11i2.7821.

Schröer C, Kruse F, Gómez JM. A Systematic Literature Review on Applying CRISP-DM Process Model. Procedia Comput Sci 2021;181:526–34. https://doi.org/10.1016/j.procs.2021.01.199.




DOI: http://dx.doi.org/10.26623/transformatika.v22i1.10194

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


| View My Stats |

Jurnal Transformatika : Journal Information Technology  by  Department of Information Technology, Faculty of Information Technology and Communication, Semarang University  is licensed under a  Creative Commons Attribution 4.0 International License.