ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN PROMOSI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN ELSA HIJAB SEMARANG

Mitha Alifia Roselina, Asih Niati

Abstract


ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk,
kualitas layanan dan promosi terhadap kepuasan pelanggan di Elsa Hijab
Semarang.
Penelitian ini dilakukan dengan metode kuantitatif. Jumlah sampel dalam
penelitian ini berjumlah 96 responden yang merupakan konsumen Elsa Hijab
Semarang. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan teknik
Purporsive Sampling. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan
analisis regresi linier berganda.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas produk, kualitas layanan
dan promosi memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan
pelanggan.

Kata kunci: Kualitas produk, kualitas layanan, promosi dan kepuasan konsumen.


Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.26623/slsi.v17i3.1636

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




View My Stats  ..

SOLUSI: Journal of business and economic
Published by :
Fakultas Ekonomi , Universitas Semarang 
Soekarno Hatta Street, Tlogosari Kulon, Pedurungan
Semarang City, Central Java - Indonesia
P-ISSN : 1412-5331  
E-ISSN : 2716-2532
Email : solusi@usm.ac.id