PENERAPAN METODE ANALITYCAL NETWORK PROCESS (ANP) SEBAGAI REKOMENDASI APLIKASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS ANDROID

Safira Nuraisha, Prind Triajeng Pungkasanti, Yulinda Kusumaningrum

Abstract


Pembelajaran matematika bertujuan membekali mahasiswa untuk dapat berpikir kritis, logis dan praktis, serta bersikap positif dan berjiwa kreatif dalam memecahkan suatu permasalahan dalam berbagai bidang. Hal itu menjadikan matematika merupakan salah satu bidang studi yang dibutuhkan untuk mendukung perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.

Sekarang ini banyak aplikasi yang digunakan dalam pembelajaran, namun aplikasi tersebut belum bisa membantu mahasiswa dalam memahami mata kuliah matematika. Untuk itu diperlukan sistem pendukung keputusan (SPK) yang dapat membantu dosen dalam menyusun suatu aplikasi pembelajaran matematika. Salah satu metode yang digunakan dalam pengambilan keputusan dalam membuaut aplikasi pembelajaran matematika yaitu metode analytic network process (ANP). Aplikasi dengan metode Analytic Network Process (ANP) adalah suatu metode yang memperhatikan keterkaitan antara strategi objeklif yang satu dengan yang lain.   Dengan metode ANP akan membantu dosen dalam menyusun suatu aplikasi pembelajaran matematika berbasis android sesuai dengan harapan mahasiswa.

 


Keywords


Metode ANP, Aplikasi, Pembelajaran Matematika

Full Text:

PDF

References


Abdilah, Maha; Ilhamsyah; Hidayat, Rahmi. 2018. Penerapan Metode Analytic Network Process (ANP) berbasis Android Sebagai Sistem Pendukung Keputusan Dalam Pemilihan Tempat Kos. Jurnal Coding, Rekayasa Sistem Komputer Untan. Volume 06, No. 03 (2018), hal 12-22. Universitas Tanjungpura.

Ally, M. 2009. Mobile learning: transforming the delivery of education and training. Edmonton: AU Press.

Azizah,Siti. 2016. Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis MUVIZU di kelas 2 Sekolah Dasar. JKPM, Vol.01, No.02, 01 Jun 2016, hlm. 180 192.

Nazruddin Safaat H. 2013. Aplikasi berbasis android. Informatika : Bandung.

Pungkasanti, Prind Triajeng; Handayani, Titis. 2017. Penerapan Analytic Network Process (ANP) pada Sistem Pendukung Keputusan. Jurnal Transformatika, Vol. 14, No. 2.

Setiawan, Arbi Juniar; Darusalam,Ucuk; Andryana, Septi. 2018. Rekayasa Perangkat Lunak Aplikasi Keputusan Multi Kriteria Dengan Algoritma Analytic Network Process Berbasis Android. JSI. Vol. 14. Issue 1. Hlm 33-40.

Hariyanto. 2018. Strategi Penerapan Green Computing Pada Unit Pengelola Sistem Informasi Pembelajaran BerdasarkanMetode Pendekatan Analytic Network Process(ANP). JURIKOM. Vol 5. No. 5. Hlm. 460-470.




DOI: http://dx.doi.org/10.26623/jprt.v16i1.2012

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

Penerbit

 

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Semarang

Alamat Redaksi:

Jl.Soekarno-Hatta, Tlogosari, Semarang, Jawa Teangah, Indonesia 50196 Telp: 024-6702757 psw: 8302 Fax: 024-6702272 e-mail: jprt@usm.ac.id

Creative Commons License
This work is licensed under a  Creative Commons Attribution 4.0 International License.