PERAN PEREMPUAN DAN PRAKTIK PATRIARKI DALAM ADAT ‘RAMBU SOLO’ DI YOUTUBE
Abstract
Kemajuan teknologi salah satunya adalah dengan hadirnya media sosial yang membuat budaya di Indonesia dikenal masyarakat diluar adat tersebut. Diantaranya, Tana Toraja yang terkenal dengan adatnya yang terus dipertahankan secara turun-menurun dari nenek moyang mereka. Salah satu adat yang terkenal di Toraja adalah Rambu Solo. Namun, dalam upacara adat Rambu Solo, peran perempuan sangat besar yang menimbulkan sebuah patriarki didalamnya. Melalui penelitian ini, dilakukan peneliti mencari informasi lebih jauh mengenai peran perempuan dalam adat ‘Rambu Solo’ dengan menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan fenomenologis. Peneliti mengumpulkan data melalui wawancara mendalam dan pengamatan pada channel Youtube @MithaChannel. Pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan purposive sampling. Sampel pada penelitian ini berjumlah enam orang. Hasil dari penelitian ini, bahwa tiga orang yang berasal dari Toraja ketika mendapati konten tersebut menyatakan adat ‘Rambu Solo’ yang dilakukan masyarakat Toraja membuat peran perempuan seperti masyarakat kelas dua begitu penting serta memiliki unsur patriarki dengan menunjukkan posisi perempuan yang hanya melayani laki-laki.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Alghaasyiyah, N. (2014). KONTRIBUSI WANITA PEMULUNG DALAM
MENDUKUNG PEREKONOMIAN KELUARGA: Studi Kasus pada Pemulung di TPA Air Sebakul. Skripsi. 6-7. Bengkulu. https://repository.unib.ac.id/9142/2/I%2CII%2CIII-14-nau-FS.pdf
Bunga, H., T. (2020). PERAN PEREMPUAN DALAM UPACARA RAMBU SOLO' DI
LEMBANG PITUNG PENANIAN KECAMATAN RANTEBUA KABUPATEN TORAJA UTARA. Journal of Social & Culture.
Dungga, N., E. Gender dan Konservasi Alam di Lembang Turunan, Kecamatan
Sanggalla, Kabupaten Tana Toraja.
Erfiyanti.,ddk. (2023). Analisis Loneliness pada Lansia di Panti Wredha Harapan
Ibu. Jurnal Dinamika Sosial Budaya. 25(2), 167-175.
Hasan, B. (2019). Gender Dan Ketidak Adilan. Jurnal Signal, 7(1), 68.
Indriantoro, Nur dan Bambang Supomo. (2012). Metodologi Penelitian Bisnis (Untuk
Akuntansi dan Manajemen). Yogyakarta, Edisi Pertama, BPFE – UGM.
Lumbaa, Y., Damayanti, N., & Martinihani, M. (2023). Kearifan Budaya Lokal Dalam
Ritual Rambu Solo’di Toraja. Innovative: Journal Of Social Science Research, 3(3), 4-5. https://doi.org/10.31004/innovative.v3i3.2407
Murdiyanto, E. (2020). Metode Penelitian Kualitatif (Sistematika Penelitian Kualitatif).
Yogyakarta Press.
Moleong, Lexy J. (2017). Metode Penelitian Kualitatif, cetakan ke-36, Bandung : PT.
Remaja Rosdakarya Offset.
Paganggi, R. R., Hamka, H., & Asmirah, A. (2021). Pergeseran Makna Dalam
Pelaksanaan Upacara Adat Rambu Solo’ Pada Masyarakat Toraja.
Pora, S. T., Malleana, A. A., & Nurhasanah, N. (2023). Menguak Kearifan Lokal
Masyarakat Toraja dalam Menjaga Toleransi. PUSAKA, 11(2), 299-312.
Tangirerung, J., R., Panggua, S., & Gasong, D. (2020). Menemukan Nilai-nilai
Kesetaraan Jender dibalik Metafora Simbolik Rumah Adat “Tongkonan” dan Lumbung “Alang” Toraja. Sinergitas Multidisiplin Ilmu Pengetahuan dan Teknologi.
Tendenan, V., M., R., M., (2021). Interaksionalitas Pengalaman Perempuan Toraja:
Sebuah Konstruksi Teorlogi Feminis Melalui Ritus Ma’Bua’Kaselle. Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen Kontekstual.
Zainuddin, M. (2017). PERAN ULAMA PEREMPUAN DI ACEH (Studi Terhadap
Kiprah Perempuan Sebagai Ulama di Kabupaten Bireuen dan Aceh Besar). TAKAMMUL: Jurnal Studi Gender dan Islam serta Perlindungan Anak, 6(2), 165-177.
Zulfirman, Rony. (2022). IMPLEMETASI METODE OUTDOOR LEARNING DALAM
PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI MAN 1 MEDAN. Jurnal Penelitian, Pendidikan dan Pengajaran, 3(2). 147-153.
DOI: http://dx.doi.org/10.26623/jdsb.v26i1.9375
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Alamat Redaksi:
Jurnal Dinamika Sosial Budaya
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat - Universitas Semarang
Jl. Soekarno-Hatta, Pedurungan, Tlogosari, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.