Mitos Dalam Didikan Orangtua: Tinjauan Sosio-Pedagogis Terhadap Pola Asuh Orangtua

Eikelbrema sebayang, Mariska Lauterboom

Abstract


Mitos masih menjadi sesuatu yang melekat dalam diri masyarakat Indonesia. Mitos bisa ditemukan dalam setiap kalangan budaya dan tempat, termasuk di Kota Dumai. Bahkan Sebagian besar orangtua jemaat GPIB Ekklesia Dumai masih menggunakan mitos. Mitos banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari dengan tujuan tertentu. Salah satu tujuan masyarakat menggunakan Mitos adalah untuk mendidik anak menjadi lebih baik dan berkarakter. Penelitian ini secara spesifik mendeskripsikan pemahaman orangtua jemaat GPIB Ekklesia Dumai tentang mitos dan meninjau pola asuh orangtua yang mendidik anak dengan mitos dari perspektif sosio-pedagogis. Penelitian dilakukan secara kualitatif deskriptif melalui wawancara dengan orangtua jemaat GPIB Ekklesai Dumai. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mitos dalam didikan orangtua memainkan peran penting dalam pola asuh di Jemaat GPIB Ekklesia Dumai. Para orangtua menggunakan mitos-mitos tertentu dalam mengajarkan nilai-nilai dan norma-norma kepada anak-anak mereka. Mitos dapat menjadi sarana yang efektif untuk mentransmisikan nilai-nilai dan norma-norma yang dianggap penting oleh orangtua. Implikasi dari penelitian ini dapat digunakan sebagai dasar untuk pengembangan pendekatan didaktik yang lebih holistik dan inklusif dalam Pendidikan agama dan pembentukan nilai-nilai.


Keywords


mitos;pendidikan;pola asuh

Full Text:

PDF

References


Angeline, M. (2015). Mitos dan Budaya. Humaniora, 6(2), 190. https://doi.org/10.21512/humaniora.v6i2.3325

Ayun, Q. (2017). Pola Asuh Orang Tua dan Metode Pengasuhan dalam Membentuk Kepribadian Anak. ThufuLA: Jurnal Inovasi Pendidikan Guru Raudhatul Athfal, 5(1), 102. https://doi.org/10.21043/thufula.v5i1.2421

Eko Suryadi, M. D. (2021). Korelasi Pola Asuh Otoritatif Terhadap Kecerdasan Interpersonal Anak Tunarungu. Jurnal ORTOPEDAGOGIA, 7(2), 74. https://doi.org/10.17977/um031v7i22021p74- 79

Eni. (1967). 済無No Title No Title No Title. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951– 952., Mi, 5–24.

Fitriyani, L. (2015). Peran pola asuh orang tua dalam mengembangkan kecerdasan emosi anak. Lentera, 18(1), 93–110. http://staff.uny.ac.id/sites/default/files/artikel EQ.pdf.

Jamiah. (2021). Penguatan Pola Asuh Orang Tua bagi Perkembangan Kognitif Anak di Desa Guci Kecamatan Sirampog. Jurnal Kependidikan, 9(2), 221–235.

Karakter, P., Utama, P., Lektor, M., & Hp, N. (2015). Seminar Nasional FUNGSI MITOS SEBAGAI MEDIA PENDIDIKAN KARAKTER : STUDI MITOS KOLONG WEW E ISBN : 978-602-361-004- 4 Seminar Nasional ISBN : 978-602-361-004-4. 243–258.

Kariarta, I. W. (2019). Kontemplasi diantara mitos dan realitas (contemplation between myths and realities). Jurnal Prodi Teologi Hindu STAHN Mpu Kuturan Singaraja, Vol.1(1), 37– 47.

Khamim, N. (2021). Perkembangan Kepribadian Anak Dengan Pola Asuh Permisif, Over Protektif Dan Otoritatif. Journal of Education and Religious Studies, 1(01), 27–34. https://doi.org/10.57060/jers.v1i01.6

Lanza, T., & Negrete, A. (2007). From myth to Earth education and science communication. Geological Society Special Publication, 273, 61–66. https://doi.org/10.1144/GSL.SP.2007.273.01.06

Losito, W. F. (1996). Philosophizing about education in a postmodern society: The role of sacred myth and ritual in education. Studies in Philosophy and Education, 15(1–2), 69–76. https://doi.org/10.1007/BF00367515

Luh, N., Windayani, I., Teguh, K., & Putra, H. (2021). Pola Asuh Otoritatif Untuk Membentuk Karakter Anak. EDUKASI: Jurnal Pendidikan Dasar, 2(2), 73–82. https://jurnal.stahnmpukuturan.ac.id/index.php/edukasi/article/download/1798/1459

Masitah, W., & Sitepu, J. M. (2021). Development of Parenting Models in Improving Children’s Moral Development. Nazhruna: Jurnal Pendidikan Islam, 4(3), 769–776. https://doi.org/10.31538/nzh.v4i3.1692

Mukarromah, T. T., Hafidah, R., & Nurjanah, N. E. (2020). Kultur Pengasuhan Keluarga terhadap Perkembangan Moral Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 395. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.550

Noor, T. (2018). Rumusan Tujuan Pendidikan Nasional Pasal 3 Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional No 20 Tahun 2013 Melalui Pendekatan Nilai-Nilai Yang Terkandung Dalam Ayat 30 Surah Ar-Ruum dan Ayat 172 Surah Al-‘Araaf. Universitas Singaperbangsa Karawang, 20, 123–144.

Pendidikan, S., & Karakter, P. (2015). SATUA BAWAK DAN MITOS SEBAGAI PENDIDIKAN PEMBENTUKAN KARAKTER Oleh Kadek Yati Fitria Dewi, S.Pd., M.Pd. 11. 166–177.

Pristiwanti, D., Badariah, B., Hidayat, S., & Dewi, R. S. (2022). Pengertian Pendidikan. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 1707–1715.

Purwanto, A., Imran, I., & Ramadhan, I. (2022). Analisis Rasionalisasi Nilai-Nilai Mitos Kemponan pada Masyarakat Etnis Melayu. Ideas: Jurnal Pendidikan, Sosial, Dan Budaya, 8(1), 117. https://doi.org/10.32884/ideas.v8i1.642

Putri, D. A. J. (2019). Hubungan Pola Asuh Otoritatif dan Kontrol Diri dengan Sikap Remaja Terhadap Perilaku Seks Bebas. Consilium : Berkala Kajian Konseling Dan Ilmu Keagamaan, 6(1), 9. https://doi.org/10.37064/consilium.v6i1.4860

Santrock, J. W. (2019). Life-Span Development, Seventeenth Edition. In Life-span development, 7th ed. McGraw-Hill Higher Education.

Septiani, D., & Nasution, I. N. (2018). Peran Keterlibatan Ayah dalam Pengasuhan Bagi Perkembangan Kecerdasan Moral Anak. Jurnal Psikologi, 13(2), 120. https://doi.org/10.24014/jp.v13i2.4045

Sinuhaji, V. V., Siregar, N. S. S., & Jamil, B. (2019). Aktivitas Komunikasi Pemasaran Dinas Pariwisata Dan Kebudayaan Kabupaten Karo Dalam Meningkatkan Kunjungan Wisatawan (Studi Deskriptif Kualitatif Wisata Bukit Gundaling Berastagi). Jurnal Ilmu Pemerintahan, Administrasi Publik, Dan Ilmu Komunikasi (JIPIKOM), 1(2), 105– 118. https://doi.org/10.31289/jipikom.v1i2.159

Sofia, A., & Adiyanti, M. G. (2014). Konformitas Teman Sebaya Terhadap Kecerdasan Moral. Pogram Pendidikan Progresif, 00(2), 134.

Sudiarthi, D. N. A., & Soper, I. W. (2013). Pemaknaan Mitos Bhuta Kala Dalam Tradisi Ogoh-ogoh Sebagai Media Pendidikan Suatu Kajian Pustaka. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Suhardi. (2020). Nilai pendidikan karakter dalam mitos pulau senua. Jurnal Bahasa Lingua Scientia, 12(1), 167–184.

Sujana, I. W. C. (2019). Fungsi Dan Tujuan Pendidikan Indonesia. Adi Widya: Jurnal Pendidikan Dasar, 4(1), 29. https://doi.org/10.25078/aw.v4i1.927

Wahono, M. (2018). Pendidikan Karakter: Suatu Kebutuhan Bagi Mahasiswa Di Era Milenial. Integralistik, 29(2), 145–151. https://doi.org/10.15294/integralistik.v29i2.16696

Wayan, N., & Binawati, S. (n.d.). PERAN MITOS DALAM PERKEMBANGAN DUNIA PENDIDIKAN.

Widodo, B., & Eka, B. (2022). Kecerdasan Adversitas Ditinjau dari Pola Asuh Otoritatif dan Keyakinan Diri (Self Efficacy). Jurnal Pendidikan, 31(3), 389. https://doi.org/10.32585/jp.v31i3.2893

Wijayanti, N., Mursalim, & D., D. (2021). Fungsi dan Dampak Mitos Pada Cerita Rakyat Kembar Buaya Terhadap Masyarakat di Longkali Kabupaten Paser: Kajian Folklor. Ilmu Budaya, 5(4), 740– 751.

Yusanti, E. (2019). FUNGSI MITOS DALAM KEHIDUPAN MASYARAKAT PULAUTEMIANG, JAMBI [The Function of Myth in Pulautemiang Society’s Life, Jambi]. Totobuang, 7(1), 171. https://doi.org/10.26499/ttbng.v7i1.141

Putra, Heddy Shri Ahimsa. Strukturalisme Levi-Strauss : Mitos dan Karya Sastra. Yogyakarta: Kepel Press, 2009

Strauss, Levi. Mitos dan Makna, diterjemahkan . L.P. Hok. Tangerang, Marjin Kiri, 2005




DOI: http://dx.doi.org/10.26623/jdsb.v25i4.7842

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

Alamat Redaksi: 

Jurnal Dinamika Sosial Budaya  

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat - Universitas Semarang

Jl. Soekarno-Hatta, Pedurungan, Tlogosari, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia.



Creative Commons License
This work is licensed under a  Creative Commons Attribution 4.0 International License.