DAMPAK BISNIS KULINER MELALUI GO FOOD BAGI PERTUMBUHAN EKONOMI DI KOTA SEMARANG
Abstract
Layanan Go-Food merupakan sebuah fitur layanan food delivery pesan antar makanan yang dikembangkan oleh aplikasi Go-Jek pada bulan Maret 2015. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak Bisnis Kuliner melalui Go-food bagi Pertumbuhan Ekonomi.Penelitian ini dilakukan pada pegusaha kuliner yang sudah bergabung dengan Layanan Go-Food yang tersebar di Kota Semarang, BPS
Penelitian ini menggunkan metode penelitian kualitatif dengan menggunakan informan kunci sebanyak 4 pelaku bisnis kuliner online. Dari hasil survey yang didapatkan para pelaku bisnis kuliner online menyatakan bahwa omzet penjualan setelah bergabung dengan Layanan Go-Food meningkat dibandingkan dengan sebelum bergabung dengan Layanan Go-Food, hal ini dikarenakan Go-Food mempromosikan makanan yang di prosuksinya. Selain itu dari pihak BPS juga menyatakan bahwa sector perdagangan dalam hal ini adalah makanan dan minuman menyumbang kenaikan PDRB yang pada akhirnya meningkatkan pertumbuhan ekonomi.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Budi Widagdo, Prasetyo, Analisis
Perkembangan E-Commerce dalam mendorong Pertumbuhan Ekonomi Wilayah Indonesia , UGM,2016
Dainari, Getha Fety Rr, Pengaruh
E- Commerce terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia, (2017)
Gunawan, Imam, Metode Penelitian
Kualitatif Teori dan Praktek, Bumi Aksara, Jakarta, 2014
https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-3530708/semarang-penyangga-utama-pertumbuhan-ekonomi-jateng
https://semarangkota.bps.go.id/
https://ekbis.sindonews.com/read/1177467/33/pertumbuhan-ekonomi-jawa-tengah-2016-melambat-1486378908
Quick, J. dan S Hall. 2015. Qualitative Research. United Kingdom: The Association for Perioperative Practice.
Sutton, Jane dan Zubin Austin. 2015. Qualitative Research: Data Collection, Analysis, and Management. United Kingdom: CJHP.
Tita Yulia Iriani, Analisis Dampak
layanan G Food Terhadap Omzet Penjualan Rumah Makan di Kota Bandung , Universitas Pasundan, 2017
Walia , Pengaruh E-commerce terhadap
peningkatan pendapatan sentra industri kripik pisang Bandar lampung ditinjau dari etika bisnis Islam , 2017
Nurgiyantoro, Singgih. 2014. Pengaruh
Strategi Promosi Melalui Social Media Terhadap Keputusan Pembelian Garskin Yang Dimediasi Word Of Mouth Marketing (Studi Pada Konsumen Produk Garskin Merek Sayhello Di Kota Yogyakarta). Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta
DOI: http://dx.doi.org/10.26623/jdsb.v20i2.1243
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Alamat Redaksi:
Jurnal Dinamika Sosial Budaya
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat - Universitas Semarang
Jl. Soekarno-Hatta, Pedurungan, Tlogosari, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.