Evaluasi Struktur Kuda-Kuda Baja Konvensional Menara Usm Universitas Semarang Berdasarkan Perbandingan Sni 1729-2015 Dengan Sni 1729-2020
DOI:
https://doi.org/10.26623/teknika.v18i1.6468Keywords:
Steel, Elbow profile, Conventional, DeformationAbstract
Dari hasil penelitian yang dilakukan pada struktur atap Menara Universitas semarang berdasarkan SNI 1729-2015 dalam perencanaan sebelumnya dan akan dievaluasi kembali menggunakan SNI 1729-2020 dimaksudkan untuk melihat sejauh mana efektifitasnya dalam penggunaan bahan baja konvensional Profil L dan dimensi profil kuda-kuda yang digunakan dimensi tersebut. Analisis Profil Siku L menggunakan peraturan SNI 1729-2020 terbaru dilakukan dengan metode statis tertentu, untuk menghitung panjang batang tekan dan tarik menggunakan metode analitis dan untuk pendimensian profil kuda-kuda menggunakan peraturan SNI1729-2020 dengan metode LRFD (Load Resistance and Factor Design) . Dari hasil analisa antara dimensi profil existing dan evaluasi terdapat perbedaan hasil tegangan dan deformasi,. Untuk Profil Siku 2L60.60.6 tegangan yang terjadi dengan menggunakan SNI 1729-2015 yang dievaluasi ulang adalah 7,68% dari tegangan leleh minimum, untukdeformasi yang terjadi adalah 8,17% sehingga dapat disimpulkan bahwa struktur atap Menara USM berdasarkan peraturan terbaru masih aman karena masih dibawah tegangan ijin dan terdapat perbedaan hasil antara peraturan baja SNI 1729-2015 dengan SNI 1729-2020 dengan prosentase yang kecil
References
Setiawan.Agus.2008.Perencanaan struktur baja dengan metode LRFD berdasarkan SNI 03- 1729-2002.Erlangga.Jakarta.
Standar Nasional Indonesia (SNI) 1729-2020. Tata Cara Perencanaan Struktur Baja untuk Bangunan Gedung.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.