Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pengunjung Heha Sky View Yogyakarta

Desika Nur Jannah, Herman Novry Kristiansen Paninggiran, Niken Savitri Oktariani Lestari

Abstract


Kualitas pelayanan yang baik dapat meningkatkan pengunjung dan akan mengalami perasaan puas. Kepuasan pengunjung dapat mempengaruhi orang lain untuk berkunjung untuk mendapatkan pengalaman yang baik. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menguji regresi linier sederhana dan sejauh mana pengaruh kualitas pelayanan terhadap variabel kepuasan pengunjung. Teknik Incidental Sampling sebanyak 60 pengunjung atau responden. Selanjutnya memberikan kuesioner yang telah diujicobakan sebelumnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) kualitas pelayanan tinggi pada HEHA SKY VIEW, karena nilai rata-rata mendekati nilai maksimum; (2) kepuasan pengunjung tinggi di HEHA SKY VIEW, karena nilai rata-rata mendekati nilai maksimum; dan (3) kualitas pelayanan berpengaruh terhadap kepuasan pengunjung, dengan menyumbang 78% dari sisanya 22% faktor yang tidak diteliti dalam penelitian ini.


References


Arianto, N., Patilaya, E. (2018). Pengaruh Kualitas Produk Dan Kelengkapan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Salt N Pepper Pada Pt Mitra Busana Sentosa Bintaro. Jurnal Kreatif: Pemasaran, Sumberdaya Manusia dan Keuangan, Vol. 6, No. 2

Badan Otorita Burobudur. (2020). Heha Sky View. Bob.Kemenparekraf.Go.Id.

BPS. (2020). Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta dalam Angka 2020. Badan Pusat Statistik.

Christopher, Lovelock and K. Wright Lauren. (2005). Pemasaran Jasa (terjemahan), Jakarta: Gramedia.

Detmuliati, A., Achnes, S., & Agus, A. K. (2014). Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pengunjung di Objek Wisata Riau Fantasi Labersa Water & Themepark. FISIP, 2(1), 1–15.

Dwiki, A., & Hidayat, W. (2017). Pengaruh Kualitas Produk Wisata, Kualitas Pelayanan Dan Promosi Terhadap Kepuasan Pengunjung Objek Wisata Goa Kreo Semarang. Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 6(2), 98–106.

Irawan, I. C., & Dwijayanti, A. (2020). Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan pada PT . Kartika Cipta Anugrah Bandung. ATRABIS: Jurnal Administrasi Bisnis, 6(2), 154–162.

Lestari, G. A. M., Sudarijati, & Samsuri. (2021). PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PENGUNJUNG TAMAN WISATA. Jurnal Visionida, 7, 54–66.

Lubis, A. S., & Andayani, N. R. (2017). Pengaruh Kualitas Pelayanan (Service Quality) Terhadap Kepuasan Pelanggan PT . Sucofindo. Journal of Business Administration, 1(2), 232–243.

Naruliza, E., & Purwaningsih, F. S. (2017). Kualitas Pelayanan Berpengaruh Terhadap Kepuasan Pengunjung Perpustakaan. JEMASI, 13(2), 221–236.

Pallefi, A. Z., & Widiartanto. (2017). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Daya Saing Destinasi dan Pengalaman Sebelumnya terhadap Keputusan Berkunjung Kembali dengan Kepuasan Pengunjung sebagai Variabel Intervening. Jurnal Administrasi Bisnis, 6(2), 117–124.

Panjaitan, J. E. (2016). Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan Pada JNE Bandung. DeReMa Jurnal Manajemen, 11(2), 265–289.

Prayudi, A. B. E. D., Dolorosa, E., & Kurniati, D. (2019). Kepuasan Pengunjung terhadap Agrowisata Di Agribisnis Aloe Vera Center. AGRIC, 31(1), 15–30.

Priyanto, R., & Mahfud, I. (2019). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pengunjung di Monumen Nasional Jakarta. 1(2), 53–60.

Safitasari, C., & Maftukhah, I. (2017). Pengaruh Kualitas Layanan, Promosi dan Citra Dstinasi terhadap Kepuasan Melalui Keputusan Pengunjung. Management Analysis Journal, 6(3), 310–320.

Saidani, B., & Arifin, S. (2012). Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Konsumen Dan Minat Beli Pada Ranch Market. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI).

Setiawan, E. (2021). Kamus Besar Bahasa Indonesia Daring. Kbbi.Web.Id.

Sholeha, L., Djaja, S., & Widodo, J. (2018). Pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan di ahass sumber jaya maha sakti kecamatan rogojampi kabupaten banyuwangi. Jurnal Pendidikan Ekonomi, 12(1), 15–25. https://doi.org/10.19184/jpe.v12i1.6465

Sulistyawati, N. M. A., & Seminari, N. K. (2015). Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan Restoran Indus Ubud Gianyar. Manajemen Ubud, 4(8), 2318–2332.

Syarifudin, D. (2014). Measuring Destination Service Quality (Studi Tentang Pelaksanaan Kualitas Pelayanan Kebun Binatang Bandung). I(2).

Tjiptono, Fandy. (2002). Strategi Pemasaran. Yogyakarta : Penerbit Andi.

William, & Purba, T. (2020). Kualitas pelayanan dan fasilitas terhadap kepuasan pelanggan pada bengkel mazda di kota batam the effect of service and quality facilities of customer satisfaction on mazda workshop in batam city. EMBA, 8(1), 1987–1996.




DOI: http://dx.doi.org/10.26623/jsp.v1i1.7101

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Program Studi Pariwisata - Universitas Semarang

Jl. Soekarno Hatta, RT.7/RW.7, Tlogosari Kulon, Kec. Pedurungan, Kota Semarang, Jawa Tengah 50196

Telp. (024) 6702757

Email: jurnalsaptapesona@usm.ac.id