Certainty Factor pada Sistem Pendukung Intervensi Stunting Balita

puji lestari

Abstract


Kondisi stunting pada balita, disebabkan oleh kurangnya asupan gizi dan infeksi kronis, merupakan masalah serius di negara-negara berpenghasilan rendah. Penelitian ini bertujuan menerapkan Metode Certainty Factor dalam sistem pendukung keputusan untuk intervensi stunting. Pendekatan ini memanfaatkan logika fuzzy untuk menghitung dan mengevaluasi faktor-faktor ketidakpastian dalam intervensi stunting pada balita. Metode ini berhasil memberikan tingkat akurasi yang signifikan, mencapai 83% berdasarkan enam data diagnosis preferensi stunting yang diuji. Studi ini menunjukkan potensi aplikasi Metode Certainty Factor dalam sistem pendukung keputusan untuk meningkatkan efektivitas intervensi stunting pada balita.

Full Text:

PDF

References


Aek, Y. P., Tungga, C., & Tameno, N. (2023). Analisis Stratego Penganggulangan Stunting Terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Kota Kupang. Journl of Conferenceive Science, 2(10), 1–23.

Syafi’ie, M., Tursina, T., & Yulianti, Y. (2019). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Daerah Prioritas Penanganan Stunting pada Balita Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus : Kota Pontianak). Jurnal Sistem Dan Teknologi Informasi (JUSTIN), 7(1), 33. https://doi.org/10.26418/justin.v7i1.27815




DOI: http://dx.doi.org/10.26623/jprt.v8i1.8447

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

Penerbit

 

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Semarang

Alamat Redaksi:

Jl.Soekarno-Hatta, Tlogosari, Semarang, Jawa Teangah, Indonesia 50196 Telp: 024-6702757 psw: 8302 Fax: 024-6702272 e-mail: jprt@usm.ac.id

Creative Commons License
This work is licensed under a  Creative Commons Attribution 4.0 International License.