Pola Adaptasi Mahasiswa Rantau Luar Surabaya Dalam Menghadapi Cuture Shock

Abim Prima Prayoga, Pambudi Handoyo

Abstract


Indonesia memiliki ribuan pulau yang membentang dari sabang hingga ke merauke. Masing-masing pulau tersebut memiliki perbedaan baik dalam kebubudayaan, perekonomian, dan mata penceharian. Adaptasi merupakan sebuah metode yang digunakan untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan yang baru. Setiap individu harus berinteraksi dengan individu lainnya dengan berbagai perbedaan latar belakang budaya. Hal tersebut menjadi tantangan bagi individu untuk mulai beradaptasi dengan lingkungan barunya. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui lebih dalam bagaimana pola adaptasi mahasiswa rantau luar suarabaya dalam menghadapi culture shock. Peneliti menggunakan salah satu jenis pendekatan dari beberapa jenis penelitian, yaitu menggunakan jenis penelitian kualitatif. Penelitian ini menggunakan pendekatan teori ernometodologi sebagai landasan untuk menetahui lebih dalam tema penelitian ini. Adapun culture shock yang dialami mahasiswa atau narasumber dalam penelitian ini adalah kemacetan, cuaca, pola pengaturan keuangan, dan pola pertemanan yang ada di Surabaya. Setelah berhasil beradaptasi dengan lingkungan baru, kedua narasumber merasakan lebih nyaman dan tenang untuk tinggal di Surabaya.


Keywords


Adaptasi; Mahasiswa Rantau; Culture Shock

Full Text:

PDF

References


ahmad mujtaba. (2007). Culture Shock Pada Mahasiswa Asal Riau Di Surakarta. 67(6), 14–21. http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/63078%0Ahttp://eprints.ums.ac.id/63078/2/PUBLIKASI ILMIAH.pdf

Allo, A. S., & Dr. Hedi Pudjo Santosa, M. S. (2018). Memahami Proses Adaptasi Mahasiswa Toraja Di Semarang. Interaksi Online, 7(1), 107–117.

Arum, R. (n.d.). Apa Itu Mahasiswa? Ini Pengertian dan Peranannya. 2022. https://www.gramedia.com/best-seller/apa-itu-mahasiswa/

Belford, N. (2017). International students from Melbourne describing their cross-cultural transitions experiences: Culture shock, social interaction, and friendship development. Journal of International Students, 7(3), 499–521. https://doi.org/10.5281/zenodo.569941

Budiarti, R., & Yuliani, F. (2020). STRATEGI ADAPTASI CULTURE SHOCK DALAM KOMUNIKASI ANTAR BUDAYA MAHASISWA PAPUA UNIVERSITAS BENGKULU (Studi Pada Mahasiswa Papua di Universitas Bengkulu). Jurnal Sarjana Ilmu Komunikasi, 1(2), 20–25. https://doi.org/10.36085/j-sikom.v1i2.1105

Daradinanti, A. (2022). Culture Shock: Pengertian dan Cara Mengatasinya. https://www.kompas.com/skola/read/2022/03/18/200000369/culture-shock-pengertian-dan-cara-mengatasinya?page=all

Fuentes, M. M. M. (2017). PENYESUAIAN DIRI MAHASISWA TERHADAP CULTURE SHOCK (Studi Deskriptif Kualitatif Penyesuaian Diri Mahasiswa Sulawesi Selatan di Yogyakarta). 1–14.

Geofanny, N., Nufus, S. S., Antika, F., Dayan, K. A., Paramesti, F. A., & Qudsyi, H. (2022). Penerapan Culture Intelligence pada Mahasiswa Rantau yang Mengalami Culture Shock dalam Pembelajaran. KHAZANAH: Jurnal Mahasiswa, 14(1), 1–7.

Handayani, P. G., & Yuca, V. (2018). Fenomena Culture Shock Pada Mahasiswa Perantauan Tingkat 1 Universitas Negeri Padang. Jurnal Konseling Dan Pendidikan, 6(3), 198–204. https://doi.org/10.29210/129000

Idrus, M. (2012). Pendidikan Karakter Pada Keluarga Jawa. Jurnal Pendidikan Karakter, 3(2), 118–130. https://doi.org/10.21831/jpk.v0i2.1297

Irianto, A. (2020). Culture Shock Pada Mahasiswa Asal Papua Di Kota Yogyakarta. 67(6), 12. http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/63078%0Ahttp://eprints.ums.ac.id/63078/2/PUBLIKASI ILMIAH.pdf

Jandevi, U., & Zareen, M. (2020). How international students face a culture shock in China. Ijcs, 2(2), 81–87. https://scholar.archive.org/work/6sbkoctt3vhs7pp4mem5wexuhy/access/wayback/https://pubs2.ascee.org/index.php/ijcs/article/download/96/pdf

Jefriyanto, J., Mayasari, M., Lubis, F. O., & Kusrin, K. (2020). Culture Shock dalam Komunikasi Lintas Budaya pada Mahasiswa. Jurnal Politikom Indonesiana, 5(1), 175–195. https://doi.org/10.35706/jpi.v5i1.3740

Mansyur, A. R. (2020). Dampak COVID-19 Terhadap Dinamika Pembelajaran Di Indonesia. Education and Learning Journal, 1(2), 113. https://doi.org/10.33096/eljour.v1i2.55

Mcleod, K. D., & Graham, K. M. (2021). Culture Shock and Coping Mechanisms of International Korean Students: A Qualitative Study. International Journal of TESOL Studies, February. https://doi.org/10.46451/ijts.2021.01.02

Mihayo, A. (2019). Cultural Shock Among African Students in Indonesia. ELS Journal on Interdisciplinary Studies in Humanities, 2(1), 1–13. https://doi.org/10.34050/els-jish.v2i1.6110

Mitasari, Z., & Istikomayanti, Y. (2019). Hubungan Antara Culture Shock Dengan Hasil Belajar Mahasiswa Tahun Pertama. Jurnal Psikologi Pendidikan Dan Konseling: Jurnal Kajian Psikologi Pendidikan Dan Bimbingan Konseling, 4(2), 105. https://doi.org/10.26858/jpkk.v4i2.4316

Oluwafunmilola, O. O. (2012). Depression among international students. April.

Presbitero, A. (2016). Culture shock and reverse culture shock: The moderating role of cultural intelligence in international students’ adaptation. International Journal of Intercultural Relations, 53, 28–38. https://doi.org/10.1016/j.ijintrel.2016.05.004

Rahman, A. (2022). Apa yang Dimaksud Adaptasi? Ini Pengertian dan Jenisnya. https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-6038266/apa-yang-dimaksud-adaptasi-ini-pengertian-dan-jenisnya

Redaksi. (2022). Teori Etnometodologi Harold Garfinkel : Profil, 5 Fokus Kajian, Keunikan. https://www.sosiologi.info/2022/02/teori-etnometodologi-harold-garfinkel-profil-kajian.html

Tangkudung, J. P. M. (2014). Proses Adaptasi Menurut Jenis Kelamin dalam Menunjang Studi Mahasiswa FISIP UNSRAT. Unsrat, III(4), 1–11.

Vinella, C., Wibisono, J., Rianti, M., Ovina, M. E., & Meiden, C. (2022). PENERAPAN TEORI SOSIAL PADA PENELITIAN KUALITATIF AKUNTANS. 11(1).

Wardah, W., & Sahbani, U. D. (2020). Adaptasi Mahasiswa terhadap Culture Shock. Jurnal Komunikasi Dan Organisasi, 2(2), 120–124.

Wulandari, D. R. (2020). Proses Dan Peran Komunikasi Dalam Mengatasi Culture Shock (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Tadulako). Jurnal Audience, 3(2), 187–206. https://doi.org/10.33633/ja.v3i2.4149

Yang, Y., Zhang, Y., & Sheldon, K. M. (2018). Self-determined motivation for studying abroad predicts lower culture shock and greater well-being among international students: The mediating role of basic psychological needs satisfaction. International Journal of Intercultural Relations, 63(October), 95–104. https://doi.org/10.1016/j.ijintrel.2017.10.005




DOI: http://dx.doi.org/10.26623/jdsb.v25i3.6974

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

Alamat Redaksi: 

Jurnal Dinamika Sosial Budaya  

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat - Universitas Semarang

Jl. Soekarno-Hatta, Pedurungan, Tlogosari, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia.



Creative Commons License
This work is licensed under a  Creative Commons Attribution 4.0 International License.