Pengaruh Literasi Digital Media Sosial Youtube Pada Anak Usia Dini

Heni Sawitri

Abstract


Pesatnya perkembangan teknologi membuat dunia memasuki era baru yang sering dikenal dengan era digital. Pada akhir-akhir ini, muncul dan mulai popular istilah Content creator, atau yang secara umum berarti pembuat konten. Conten Creator sendiri merupakan orang yang memiliki kreatifitas atau buah pikiran yang di kemas dalam sebuah konten, entah itu berupa audio, tulisan, gambar ataupun benruk video. Orang tua harus lebih bijak memberikan kebebasan pada anak untuk mengakses internet dan berselancar di dunia maya seperti menonton youtube. Peran orang tua sangat penting dalam mengawasi perilaku buah hati saat menggunakan perangkat digital. Mengingat kemudahan informasi yang dapat diakses tanpa batas, hal ini sejatinya sangat baik, namun juga terdapat ancaman yang bisa saja menjadi dampak buruk pada perilaku anak. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari media social youtube terhadap anak usia dini. Subjek penelitian adalah orang tua yang mempunyai anak usia dini.Data dikumpulkan dengan pengisian kuisioner melalui google form. Hasil penelitian menunjukan bahwa media social youtube lebih memberikan dampak negatif daripada dampak positif terhadap anak usia dini

Full Text:

PDF

References


Widowoti, A, Oktoriza, A. 2021. Analisis Perkuliahan Daring Sebagai Sarana Kegiatan Belajar

Mengajar Selama Masa Karantina Covid-19. Dinamika Sosial Budaya, Vol 23, No.1, Juni 2021.

Sugiyono. (2007). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Chtouki, Y., Harroud, H., Khalidi, M., & Bennani, S. (2012). The impact of YouTube videos on the student s learning. 2012 International Conference on Information Technology Based Higher Education and Training, ITHET 2012, 1 4. https://doi.org/10.1109/ITHET.2012.6246045.

Dasriana, C., Suryadi, D., & D, D. (2020). Kondisi Media Pembelajaran Di Lembaga PAUD Se-Kecamatan Ketahun Kabupaten Bengkulu Utara. Jurnal Ilmiah Potensia, 5(1), 65 73. Inten, D. N. (2017).

Peran Keluarga dalam Menanamkan Literasi Dini pada Anak Role of the FamilyToward Early Literacy of the Children. Golden Age: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1(1), 23 32. https://doi.org/10.29313/ga.v1i1.2689.

Pratiwi, N., & Pritanova, N. (2017). Pengaruh Literasi Digital Terhadap Psikologis Anak Dan Remaja.

Ghony, H. M. D., & Almanshur, F. (2009). Metodologi Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif (1 februari). UIN-Malang Press.

Frances, G. P. (2018). Digital literacies: preparing pupils and students for their information journey in the twenty-first century. Information and Learning Science, 119(12), 733 742. https://doi.org/10.1108/ILS-07-2018-0059.

Herdiansyah, Haris. 2010. Metodologi Penelitian Kualitatif. Jakarta: Penerbit Salemba Humanika. Langman, Lauren. Culture, Identity and

Hegemony: The Body in a Global Age. 2003. In Current Sociology, 2003; 51; 223. 2003. International Sociological Association. Published by Sage Publications, p. p. 224-245. Retrieved from http://csi.sagepub.com/cgi/content/abstract/51/3-4/223 or http://www.scribd.com/doc/52913289/the-body-in-global-age, May 2011.

Adica, John Dewey. 2021. Pengertian Anak Usia Dini Menurut Beberapa Cendekiawan , https://www.silabus.web.id/anak-usia-dini/, diakses pada tanggal 9 Desember 2021.

Masa Depan Media Digital dan Potensi Karir di Industri Ini , https://www.telkomsel.com/about-us/blogs/masa-depan-media-digital-dan-potensi-karir-di-industri-ini, diakses pada tanggal 8 Desember 2021.

RG. 2021. Peran Orang Tua dan Pola Asuh Anak Di Era Digital , http://www.kpi.go.id/index.php/id/umum/38-dalam-negeri/36234-peran-orang-tua-dan-pola-asuh-anak-di-era-digital, diakses pada tanggal 9 Desember 2021.

Kompasiana. 2021. Keberadaan Content Creator di Era Digital saat ini . https://www.kompasiana.com/yusufal11/60bfaac08ede4851f1157e32/keberadaan-content-creator-di-era-digital, diakses pada tanggal 9 Desember 2021.

https://wikipedia.org/wiki/Globalisasi.




DOI: http://dx.doi.org/10.26623/jdsb.v25i3.4596

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

Alamat Redaksi: 

Jurnal Dinamika Sosial Budaya  

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat - Universitas Semarang

Jl. Soekarno-Hatta, Pedurungan, Tlogosari, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia.



Creative Commons License
This work is licensed under a  Creative Commons Attribution 4.0 International License.