PENGARUH BUDAYA POPULER KOREA SELATAN TERHADAP BUDAYA KONSUMTIF PADA GENERASI MILENIAL DI JAKARTA

Rifqi Setiyawan Pradnya

Abstract


artikel ini memfokuskan kepada perkembangan pengaruh budaya korea terhadap budaya konsumtif pada generasi milenial yang ada di Jakarta akibat pengaruh globalisasi. perkembangan budaya korea melalui berbagai media seperti televisi maupun media sosial sangat memperngaruhi generasi milenial di Jakarta sehingga budaya Korea semakin populer di Jakarta. pada tahun 2000 dengan cara film Korea dibarengi oleh, fashion, musik serta makanan. Artikel ini mencoba mengulas hal tersebut dengan penelitiannya melalui cara mensurvei yaitu menyebar angket. instumen penelitian yang disebar kepada generasi milenial di Jakarta. atrikel ini menunjukan budaya kpop Korea yang ada di Jakarta menjadi budaya baru bagi generasi milenial. didalam budaya kpop Korea tersebut memiliki nilai kebaharuan bagi mereka. mereka mendapatkan budaya kpop dengan cara internet ataupun televisi. Globalisasi media membuat budaya kpop semakin populer dari segi film, music, fashion makanan sehingga membuat negara Korea tersebut semakin dikenal dimata dunia serta identitasnya berhasil disebarkan dengan melalu cara budaya populer.

kata kunci : budaya kpop korea, globalisasi media.


Full Text:

PDF

References


Strinati, Dominic. 2007. Popular Culture Sebuah Pengantar Menuju Teori Budaya Populer. Yogyakarta: Jejak

Call, Lewis. 2019. Anarkisme Post-modernism. Yogyakarta: Basabasi

Sumarto. 2019. Budaya, Pemahaman dan Penerapannya Aspek Sistem Religi, Bahasa, Pengetahuan, Sosial, Kesenian dan Teknologi . Jurnal Literasiologi: Vol. 1

Yagus Triana. Batu Akik Sebagai Budaya Populer . Jurnal Artefak: History and Education, Vol.4 No.1 April 2007. Diakses pada 2 Juni 2021

Marx, Karl.2007.KAPITAL Buku II: Proses Sirkulasi Kapital.Yogyakarta: Hasta Mitra.

Suleman, Zulfikri.Demokrasi Untuk Indonesia: Pemikiran Politik Bung Hatta.Jakarta: Gramedia.

S, Leo Agung.2013.Sejarah Intelektual.Yogyakarta: Ombak.

Marx, Karl.2007.KAPITAL Sebuah Kritik Ekonomi Politik Buku III: Proses Produksi Kapitalis Secara Menyeluruh.Yogyakarta: Hasta Mitra.

Paulo, Lafargue.2008.Hak Untuk Malas.Yogyakarta: Jalasutra.

Giddens, A.1996.The Consequences of Modernity.Cambridge: Polity Press.

Newman, Michael.2006.Sosialisme Abad 21.Yogyakarta: Resist Book.

Haryanto, S.2012.Spektrum Teori Sosial: Dari Klasik Hingga Postmodern.Yogyakarta: AR-RUZZ MEDIA.

Saeng, V.2012.Herbert Marcuse: Perang Semesta Melawan Kapitalisme Global.Jakarta: Gramedia.

Marcuse, H.2007.One-Dimensional Man.New York: Beacon Press.

Velda Ardia, Drama Korea dan Budaya Popular Jurnal Komunikasi, Volume 2, Nomor 3, Mei - Agst 2014, halaman 12 18

sarah fella, abdus sair Menjadi Korea : Melihat Cara, Bentuk dan Makna Budaya Pop Karea bagi Remaja di Surabaya Journal of Urban Sociology Volume 3 / No. 2 / Oktober 2020

Frulyndese K. Simbar Fenomena Konsumsi Budaya Korea Pada Anak Muda Di Kota Manado Jurnal Holistik, Tahun X No. 18 / Juli - Desember 2016

Haryatmoko.2019.Membongkar Rezim Kepastian: Pemikiran Kritis Post-Strukturalis.Yogyakarta: Kanisius.




DOI: http://dx.doi.org/10.26623/jdsb.v24i2.3734

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

Alamat Redaksi: 

Jurnal Dinamika Sosial Budaya  

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat - Universitas Semarang

Jl. Soekarno-Hatta, Pedurungan, Tlogosari, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia.



Creative Commons License
This work is licensed under a  Creative Commons Attribution 4.0 International License.