KEMITRAAN KONSERVASI DAN MASA DEPAN HUTAN PAPUA

Didin Hartoyo, Kukuh Setyo Pambudi, Erti Fadhilah Putri

Abstract


Persoalan tata kelola hutan merupakan salah satu permasalahan yang kerap membawa serta masyarakat kedalam konflik tenurial. Dalam mengatasi persoalan tenurial yang begitu besar di Indonesia, skema kemitraan koservasi coba untuk disusun oleh Kementrian KLHK. Tulisan ini bertujuan untuk memberikan satu evaluasi kritis terkait implementasi kebijakan kemitraan konservasi di Papua dan bagaimana seharusnya kebijakan ini dijalankan. Data dikumpulkan dengan mengunakan studi dokumen atau literature riview. Diharapkan tulisan ini dapat memberikan sebuah sarana evaluatif dalam mempercepat proses penyelesaian konflik tenurial dengan mengedepankan konsep kemitraan konservasi. Selanjutnya, diharapkan juga agar Papua menjadi satu basis implementasi kemitraan konservasi utamanya dalam menjaga masa depan hutan Papua. penguatan yang diharapkan adalah dengan menguatkan peran lembaga adat dan menjadikan konsep kemitraan konsevasi dengan menjadikan hutan sebagai salah satu tujuan wisata.


Full Text:

PDF

References


Asriyati. (2019, August 22). Mengintip Kebiasaan Suku Korowai, Pemilik Rumah Pohon Tertinggi di Papua. Papua, 1indonesia.

Damarraya, A., Ratnasar, M., & Rhama, D. F. (2019). DEFORESTASI. jakarta : Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan.

Earth, D. t. (2005, May). Targeting illegal logging in West Papua.

Elisabeth, A. (2019, February 6). Tak Ada Kejelasan Kelola Hutan Adat di Papua jadi Celah Pebisnis Kayu Ilegal. Jayapura, Indonesia.

KLHK. (2015). Model Pengelolaan Kawasan Konservas Berbasis Ekosistem. Jakarta: Litbang Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan.

KLHK. (2020, April 23). Hutan dan Deforestasi Indonesia Tahun 2019. Retrieved September 25, 2020, from PPID Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan: http://ppid.menlhk.go.id/siaran_pers/browse/2435

Kusnandar, V. B. (2019, August 20). Inilah Deforestasi di Indonesia Periode 1990-2017. Retrieved September 25, 2020, from databoks: https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2019/08/20/inilah-deforestasi-di-indonesia-periode-1990-2017

Muhajir, M. (2018). IUPHHK-MHA dan Masa Depan Pengelolaan Hutan oleh Masyarkat Adat Papua. Jakarta: Auriga.

Mutiono, S. (2020). MENGENAL KEMITRAAN KONSERVASI. Retrieved september 25, 2020, from bbksda-papuabarat: https://bbksda-papuabarat.com/mengenal-kemitraan-konservasi/

Nainggolan, S. Y. (2019, August 21). Lahan di Papua Terancam Deforestasi. Jakrta , Indonesia.

Prayitno, D. E. (2020). Kemitraan Konservasi Sebagai Upaya Penyelesaian Konflik Tenurial dalam Pengelolaan Kawasan. Jurnal Hukum Lingkungan Indonesia,, 190.

Purmadewi, G. C. (2018, April 4). Pengelolaan Taman Nasional Teluk Cenderawasih. Jauapura, I, Idonesia.

Surono, A. (2008). Penyelesaian Konflik Sumber Daya Hutan Secara Kolaboratif Kemitraan. Jakarta : Universitas Al-Azhar Indonesia.

TeropongNews. (2020, July 4). Koalisi Masyarakat Sipil Tuntut Pelaku Pembalakan Liar di Usut Tuntas. Sorong, Papua, Indonesia .




DOI: http://dx.doi.org/10.26623/jdsb.v22i2.2871

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

Alamat Redaksi: 

Jurnal Dinamika Sosial Budaya  

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat - Universitas Semarang

Jl. Soekarno-Hatta, Pedurungan, Tlogosari, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia.



Creative Commons License
This work is licensed under a  Creative Commons Attribution 4.0 International License.