ANALISIS PENGARUH KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI TERHADAP KINERJA AUDITOR DENGAN SELF EFFICACY SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (STUDI EMPRIS AUDITOR PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI SEMARANG)

Ahmad Sahri Romadon, Ericke Fridatien

Abstract


 

                                                 Abstrak

Penelitian ini mengenai kinerja auditor akuntan publik di Semarang. Tujuannya adalah menganalisis Self Efficacy dalam memediasi pengaruh Kompetensi dan Independensi terhadap Kinerja Auditor.

Metode analisis data menggunakan regresi berganda dan uji sobel utuk menguji hipotesis. Populasi dalam penelitan ini adalah auditor pada kantor akuntan publik di Semarang. Sampel dalam penelitian ini terpilih melalui esidental sampling, sehingga diperoleh sampel sebanyak   54 Auditor.

Hasil menunjukkan bahwa kompetensi berpengaruh positif signifikan terhadap self efficacy,   independensi berpengaruh positif signifikan terhadap self efficacy.  Kompetensi berpengaruh   positif   signifikan   terhadap   kinerja auditor, independensi berpengaruh   positif   signifikan   terhadap   kinerja auditor, self efficacy berpengaruh   positif   signifikan   terhadap   kinerja auditor. Self efficacymemediasi positif signifikan pengaruh kompetensi terhadap kinerja auditor dan memediasi positif signifikan independensi terhadap kinerja auditor.

 

Kata  kunci:          Kompetensi,  Independensi,  Self efficacy, Kinerja auditor


Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.26623/slsi.v17i4.1773

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




View My Stats  SOLUSI is an scientific magazine is a collection of quality scientific journals from various social science disciplines including economics, accounting, management and business, Universitas Semarang (Central Java, Indonesia). It is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.