MENGUAK SUKSES WIRAUSAHA PETERNAKAN BURUNG LOVEBIRD ( Study Kasus Usaha Heli Lovebird di Cinde Raya Timur Semarang)

Zarah Nurkarimah, Edy Mulyantomo, Edy Suryawardana

Abstract


ABSTRAK

 

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang   ketertarikan peternak dalam berternak burung lovebird,mengetahui perkembangan burung lovebird dan kelayakan Non finansial dalam berternak lovebird.Penelitianinimenggunakan pendekatan deskritif kualitatif.Adapunobyekpenelitianyaitu kediaman Usaha milik Bapak Heli Purwanto   menggunakan 5 informan yang membantudalampenelitian.Beternak burung kicauan seperti lovebird (Agapornis) saat ini semakin dilirik oleh para penghobi burung kicauan diberbagai daerah. Meroketnya harga jual lovebird juga menjadi pemicu para penangkar untuk mengembangkannya secara maksimal.Adapunhasilnyadapat disimpulkanbahwaberternak burung lovebird harus mempunyai banyak pengalaman dari mulai jenis jenis burung lovebird,harga yang bisa di nilai dari keindahan bulunya ,dan cara mengembangkan burung lovebird yang dapat di lihat dari Aspek-aspek Non Finansialnya.Demikian pula peluang dalam memenuhi permintaan dari pengepul dan penghobi mendorong bisnis ini untuk menjalankan usaha.Tujuan penelitian ini adalah menganalisis kelayakan usaha budidaya burung Lovebird dengan studi kasus usaha Bapak Heli ditinjau dari aspek non finansial.Pengolahan data dilakukan secara kualitatif.Berdasarkan hasil analisis aspek non finansial usaha Bapak Heli layak untuk dijalankan karena tidak ada kendala dalam aspek pasar, aspek teknis, aspek manajemen, aspek hukum, dan aspek sosial lingkungan.

Kata Kunci   : Peluang,Analisis Non Finansial,pemeliharaan lovebird


Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.26623/.v17i2.1458

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




View My Stats  ..

SOLUSI: Journal of business and economic
Published by :
Fakultas Ekonomi , Universitas Semarang 
Soekarno Hatta Street, Tlogosari Kulon, Pedurungan
Semarang City, Central Java - Indonesia
P-ISSN : 1412-5331  
E-ISSN : 2716-2532
Email : solusi@usm.ac.id